Menurut Danuri (60) ketua Rt 01 Rw 01 Desa Gengangtani kecamatan Gubug Kabupaten Grobogan karena warga nya yang bernama Simbah Kasmirah (alm) pada masa hidup nya tidak punya anak dan famili kemudian setelah meninggal dunia 1,5 tahun silam rumah itu tidak ada yang menempati dan tidak ada yang merawat di mungkinkan tiang rumah nya keropos di makan rayap sehingga roboh.
Dengan robohnya rumah tersebut masyarakat setempat juga lega karena di kwatirkan banyak anak-anak yang biasa bermain petak umpet di situ.Entah sampai seberapa lama pemerintah desa setempat tidak mengetahui kalau rumah tersebut kosong sampai roboh untung tidak membawa korban.
Harapan warga masyarakat desa Gengangtani kecamatan Gubug Kabupaten Grobogan Jawa tengah kepada pemerintah desa betul betul memperhatikan keadaan desa sehingga temuan yang sesulit apapun dapat atau segera di tanggulangi maupun teratasi sehingga lebih baik.
Apalagi dalam 5 bulan ini masyarakat desa Gengangtani merasa bersyukur tampuk pimpinan desa di pegang Pj Kepala Desa ASHADI (54) Sekdes sehingga Keadaan Desa Gengangtani menjadi maju dan baik di dalam sektor apapun. (RAJIMAN Media Bhayangkara Perdana News Grobogan).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar